Bakso adalah sebuah makanan yang terbuat dari daging. Sebagian besar bakso terbuat dari daging sapi yang digiling terlebih dahulu dan dicetak menjadi bulatan bola bola daging. Daging mengandung berbagai aneka gizi penting yang berfungsi sebagai pertumbuhan tubuh dan otak. Beberapa dokter pun menganjurkan untuk mengkonsumsi daging tiga sampai empat kali dalam seminggu. Karena daging mengandung banyak sekali gizi, protein vitamin […]
