Ragam Olahan Iga Lokal

Iga sapi adalah salah satu potongan daging yang menjadi favorit banyak orang. Tekstur dagingnya yang lembut namun berserat, berpadu dengan lemak alami yang kaya rasa, membuat iga memiliki daya tarik tersendiri di dunia kuliner. Di Indonesia, iga lokal sering diolah menjadi berbagai hidangan khas seperti sop iga, iga bakar, hingga tongseng iga. Artikel ini akan membahas lebih dalam tentang jenis […]

Tips Memasak Buntut Sapi Lokal Agar Lezat dan Empuk

Buntut sapi, yang merupakan bagian ekor dari sapi, telah menjadi salah satu bahan masakan yang populer di Indonesia dan berbagai negara lainnya. Tekstur dagingnya yang unik, kaya gelatin, dan rasa khasnya membuat buntut menjadi bahan dasar yang istimewa untuk masakan berkuah hingga panggang. Buntut sapi sudah lama menjadi bagian penting dalam tradisi kuliner Indonesia. Sejak masa kolonial Belanda, buntut sapi […]

Sirloin Meltique

Sirloin meltique adalah potongan daging sapi bagian sirloin (has luar) yang diolah dengan teknik ”meltique” yaitu penyutikan lemak cair  ke dalam serat daging untuk menciptakan tektur yang lebih lembut, empuk dan juicy seperti wagyu. Proses ini menghasilkan marbling halus di dalam dagingnya.  Daging meltique adalah produk daging sapi yang populer dalam industri kuliner, terutama di restoran dan hotel berbintang. Dikenal […]

Cara Mengolah Paru Sapi Agar Empuk dan Tidak Amis

Paru sapi merupakan salah satu jeroan yang sering dijadikan bahan masakan di berbagai daerah di Indonesia. Paru sapi bisa diolah menjadi berbagai makanan lezat, seperti paru goreng, oseng paru, gulai paru, balado paru, sambal paru, bahkan keripik paru. Namun butuh tips khusus untuk mengolah paru sapi agar tak amis. Meskipun sebagian orang mungkin enggan mengonsumsinya karena dianggap kurang sehat, tetapi […]

Fillet Ikan Cucut

Fillet Ikan Cucut (dalam bahasa Inggris: Shark Fillet) adalah potongan daging tanpa tulang dari ikan cucut yang memiliki tekstur padat, rendah lemak, dan rasa gurih ringan. Dikenal sebagai sumber protein hewani yang tinggi dan bergizi, fillet ini cocok untuk aneka masakan sehat seperti panggang, sup bening, hingga olahan saus asam manis. Ikan cucut diketahui mengandung protein dan omega-3 yang sangat baik […]

Daging Sapi Slice Teriyaki atau Sukiyaki

Daging Sapi Slice (Beef Slice) adalah irisan tipis daging sapi pilihan, cocok untuk berbagai jenis masakan khas Jepang seperti Teriyaki, Sukiyaki, dan Yakiniku. Dengan ketebalan dan potongan yang presisi, produk ini memudahkan proses memasak sekaligus memberikan cita rasa yang lezat, empuk, dan juicy di setiap gigitan. Daging slice sukiyaki adalah irisan tipis daging sapi yang dirancang khusus untuk dimasak dalam hidangan sukiyaki, hot pot, […]

Ikan Kakap dan Berbagai Manfaatnya

Ikan kakap adalah salah satu sumber protein yang bagus untuk tubuh. Selain itu, ikan laut ini memiliki cita rasa yang lezat, mudah diolah menjadi berbagai hidangan, dan menawarkan banyak manfaat untuk kesehatan berkat sejumlah nutrisi yang terkandung di dalamnya.  Ikan kakap (Lutjanidae) merupakan salah satu jenis ikan laut yang mudah ditemukan di perairan tropis dan subtropis, termasuk Indonesia. Ikan ini […]

Olahan Daging Sapi Giling yang Lezat

Daging giling sapi merupakan salah satu jenis bahan makanan yang sering digunakan sebagai bahan dasar berbagai jenis masakan. Olahan daging giling sapi sangat populer dan sering ditemukan dalam berbagai jenis masakan dari berbagai negara. Kelebihan dari daging giling sapi adalah ketersediaannya yang mudah, harganya yang terjangkau, dan mudah untuk diolah. Daging giling memiliki tekstur cenderung lebih lembut dibandingkan irisan daging […]

Shortplate Daging Juicy

Daging short plate merupakan salah satu potongan daging sapi yang populer dan memiliki banyak penggemar di seluruh dunia. Potongan daging ini memiliki tekstur lembut dan kaya akan rasa, membuatnya cocok untuk berbagai jenis masakan, mulai dari panggangan hingga masakan berkuah. Di Indonesia, daging short plate juga menjadi pilihan favorit bagi para pecinta kuliner untuk menciptakan hidangan lezat. Memahami berbagai potongan […]

Iga Gondrong(Neck bone)

Iga gondrong adalah potongan tulang iga sapi, terutama dari bagian leher atau punggung yang sudah di potong seukuran sop. Bagian ini memiliki daging dan lemak yang menempel pada tulang, sehingga cocok dan populer digunakan untuk membuat hidangan berkuah seperti sop iga, soto, atau kaldu sapi karena menghasilkan kaldu yang lezat.  Asal dan Karakteristik: Merupakan bagian tulang leher atau punggung sapi […]